Perjalanan Propaganda Israel Buru Hamas di RS Al Shifa Gaza, Berakhir Hapus Konten Usai Dirujak

Kamis, 16 November 2023 | 13:35 WIB
Perjalanan Propaganda Israel Buru Hamas di RS Al Shifa Gaza, Berakhir Hapus Konten Usai Dirujak
Tangkapan layar video propaganda militer Israel ungkap bukti keberadaan Hamas di RS Al Shifa Gaza, turut memperlihatkan kardus yang semula diklaim sebagai bantuan medis untuk rumah sakit. (X/@IDF)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Berbagai kejanggalan ini dibongkar langsung oleh warganet melalui analisis frame per frame. Alhasil Israel menghapus video tersebut dari akun media sosial resmi mereka.

Namun nyatanya, beberapa waktu kemudian Israel kembali mengunggah video yang sempat dihapus. Hanya saja ada sejumlah perubahan di video tersebut, seperti berkurangnya durasi video menjadi 20 detik lebih pendek serta foto diduga anggota militer Israel yang menjadi wallpaper laptop yang diklaim sebagai milik Hamas.

Misi propaganda: gagal,” tandas @AzzamIzzulhaq.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI