Apa Itu Two State Solution? Usul Jokowi untuk Solusi Konflik Palestina-Israel

Rifan Aditya Suara.Com
Selasa, 14 November 2023 | 12:55 WIB
Apa Itu Two State Solution? Usul Jokowi untuk Solusi Konflik Palestina-Israel
Presiden Joko Widodo atau Jokowi saat berpidato dalam acara Peresmian Pembukaan Rapat Kerja Nasional Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) di Jakarta Timur, Selasa (7/11/2023). (Rusman - Biro Pers Sekretariat Presiden) - Apa Itu Two State Solution? Usul Jokowi untuk Solusi Konflik Palestina-Israel
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Adapun cara kerja solusi dua negara yang dimaksud yakni kedua pihak, dalam konfil ini Palestina dan Israel, harus mengakui terkait keberadaan masing-masing sebagai sebuah negara. Tentunya hal ini terjadi dengan perundingan batas wilayah yang sudah disepakati. 

Demikianlah ulasan tentang apa itu two state solution. Semoga bermanfaat dan menambah wawasan kita semua.

Kontributor : Putri Ayu Nanda Sari

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI