Korban Serangan Israel Terus Bertambah, Jenazah Tergeletak hingga Area Luar RS Indonesia di Gaza

Kamis, 12 Oktober 2023 | 20:39 WIB
Korban Serangan Israel Terus Bertambah, Jenazah Tergeletak hingga Area Luar RS Indonesia di Gaza
Jenazah korban dari warga sipil akibat serangan Israel di Rumah Sakit Indonesia di Gaza, Palestina. [Instagra]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

MER-C menurut Sarbini telah mengupayakan mengirim lima relawan dokter spesialis bedah ke Rumah Sakit Indonesia di Gaza. Proses pengiriman relawan tersebut telah dikoordinasikan dengan Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia.

"Kami meminta kepada Kementerian Luar Negeri agar bisa memfasilitasi tim ini untuk bisa sesegera mungkin untuk bisa masuk ke Gaza," pungkasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI