Di samping bulan Rabiul Awal, terdapat beberapa bulan lain yang sering dianggap sebagai bulan yang membawa sial, seperti Safar dan Zulkaidah yang dianggap kurang menguntungkan untuk upacara pernikahan.
Namun, pernyataan ini keliru. Sebenarnya, semua bulan dalam kalender Hijriyah memiliki nilai baik dan tidak ada yang dapat dianggap sebagai bulan yang membawa sial untuk pernikahan.
Itulah ulasan singkat mengenai larangan di bulan Maulid Nabi SAW sebagaimana penjelasan Buya Yahya. Nyatanya tidak ada bulan yang mendatangkan bala maupun musibah dan seluruh bulan adalah bulan yang memiliki keberkahan. Semoga bermanafaat!
Kontributor : Muhammad Zuhdi Hidayat