Sekjen PDIP Ingatkan Karma Politik bagi Pemimpin Tak Jujur dan Manipulatif

Kamis, 17 Agustus 2023 | 10:54 WIB
Sekjen PDIP Ingatkan Karma Politik bagi Pemimpin Tak Jujur dan Manipulatif
Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto saat menjadi inspektur upacara HUT ke-78 Republik Indonesia di Sekolah Partai di Lenteng Agung, Jakarta Selatan pada Rabu (17/8/2023). [Suara.com/Novian]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Pemilu momentum tiap pemimpin diuji kapasitas leadershipnya oleh rakyat. Pemilh cermin peningkatan peradaban sebagai negara demokratis," katanya.

Pernyataan itu merujuk kepada pidato kenegaraan Presiden Joko Widodo atau Jokowi yang disampaikan saat Sidang Tahunan MPR, Rabu (16/8/2023).

Hasto mengingatkan bahwa Budaya Indonesia bukan saling hija dan menghujat, terlebih yang ditujukan kepada kepala negara.

"Jokowi di pidato MPR sangat mengkhawatirkan polusi budaya sehingga kita seperti saling cari, bahkan hina pemimpin negara. Bukan itu watak indonesia, (bukan) saling hujat. Pemilu harus jadi cermin kepribadian yang matang dari Indonesia intuk kompetisi sampaikan gagasan terbaik," kata Hasto.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI