Alasan SBY Tak Hadiri Sidang Tahunan MPR/DPR: Persiapan Buka Museum SBY*ANI

Bangun Santoso Suara.Com
Rabu, 16 Agustus 2023 | 10:40 WIB
Alasan SBY Tak Hadiri Sidang Tahunan MPR/DPR: Persiapan Buka Museum SBY*ANI
Museum dan Galeri SBY*ANI di Pacitan, Jawa Timur (ANTARA/HO - Museum dan Galeri SBY*ANI)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sebelumnya, Ketua MPR RI Bambang Soesatyo mengatakan Sidang Tahunan MPR Tahun 2023 diselenggarakan dalam satu rangkaian dengan sidang bersama DPR dan DPD, dengan dihadiri 1.549 undangan.

Undangan itu meliputi presiden dan wakil presiden, mantan presiden dan mantan wakil presiden, mantan ketua MPR/DPR dan DPD, pimpinan lembaga negara, seluruh anggota MPR yang terdiri atas DPR dan DPD, menteri Kabinet Indonesia Maju dan pejabat setingkat menteri, ketua umum partai politik yang mewakili keterwakilan DPR, raja-raja nusantara, ketua ormas keagamaan, serta perwakilan teladan dari seluruh nusantara. (Sumber: Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI