Unggah Foto Siswa Bawa Airsoft Gun, Islah Bahrawi Digeruduk Warganet Gegara Dinilai Tulis Narasi Radikal

Dita Alvinasari Suara.Com
Senin, 31 Juli 2023 | 13:27 WIB
Unggah Foto Siswa Bawa Airsoft Gun, Islah Bahrawi Digeruduk Warganet Gegara Dinilai Tulis Narasi Radikal
Potret siswa membawa senjata airsoft gun (Instagram/islah_bahrawi)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Yang radikal ini sebenarnya pemikiran Islah ini, memecah belah bangsa dengan isu-isu agama yang dia mainkan. Orang main airsoft gun berjilbab langdung deh kepanasan, gatel tangannya pengen provokasi," komentar netizen.

"Akun doang centang biru, tapi menggiring opini publik, jelek-jelekin hobby orang dan agama," timpal yang lain.

"Nggak setuju sama olahraga atau ekstrakulikuler airsof boleh. Tapi jangan giring opini ke radikalisme gini. Apakah mereka bercadar? Semua orang punya hak untuk berpartisipasi dalam olahraga airsof," imbuh netizen lain.

"Nggak usah bikin narasi gobl*k kalau nggak tahu. Ekstrakulikuler airsof gun sudah umum di beberapa sekolah. Narasi seperti ini lah yang bikin hobby kami semakin ndlesep, selalu dinarasikan negatif," komentar netizen lainnya lagi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI