Cara Buat Twibbon HUT RI 78, Meriahkan Peringatan Hari Kemerdekaan Indonesia 17 Agustus

Rifan Aditya Suara.Com
Kamis, 27 Juli 2023 | 07:05 WIB
Cara Buat Twibbon HUT RI 78, Meriahkan Peringatan Hari Kemerdekaan Indonesia 17 Agustus
Ilustrasi hut ri (freepik) - Cara Buat Twibbon HUT RI 78, Meriahkan Peringatan Hari Kemerdekaan Indonesia 17 Agustus
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
  • Cara buat Twibbon HUT RI 78 cukup mudah. Pertama, Anda perlu membuka browser lalu masuk ke website https://twibbonize.com/.
  • Maka di halaman utama akan muncul desain-desain twibbon terkini yang bisa Anda coba.
  • Jika twibbon yang muncul di halaman utama tidak sesuai dengan twibbon yang Anda inginkan, maka Anda bisa mencari twibbon yang Anda inginkan di kolom pencarian, misalnya masukan kata ' Twibbon HUT RI 17 Agustus'.
  • Maka akan muncul berbagai pilihan Twibbon, Anda dapat memilih twibbon yang sukai.
  • Setelah itu, silakan klik tombol Browse Image untuk memilih foto yang akan dimasukkan di twibbon.
  • Kemudian pilih foto yang ingin dimasukkan kedalam twibbon setelah itu klik 'Ok', lalu atur posisi dan ukuran foto yang dimasukkan di twibbon.
  • Jika sudah pas, langsung saja ketuk Crop! lalu ketuk Download! untuk mengunduh foto yang telah diberi twibbon. 

Seperti itulah cara buat twibbon HUT RI 78. Selamat mencoba!

Kontributor : Rishna Maulina Pratama

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI