Daging 3.000 Kambing DAM Petugas dan Jemaah Haji Dikirim ke Tanah Air untuk Pertama Kali

Selasa, 25 Juli 2023 | 10:24 WIB
Daging 3.000 Kambing DAM Petugas dan Jemaah Haji Dikirim ke Tanah Air untuk Pertama Kali
Pengiriman Daging 3.000 Kambing DAM Petugas dan Jemaah Haji ke Tanah Air [Dok. Kemenag]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Pengiriman Daging 3.000 Kambing DAM Petugas dan Jemaah Haji ke Tanah Air [Dok. Kemenag]
Pengiriman Daging 3.000 Kambing DAM Petugas dan Jemaah Haji ke Tanah Air [Dok. Kemenag]

"Inovasi ini telaksana berkat dukungan Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas, Dirjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah, serta Badan Amil Zakat Nasional," tegasnya.

"Ini merupakan inovasi perhajian yang butuh dukungan semua pihak. Tahun depan saya berharap Kelompok Bimbingan Ibadah Haji dan Umrah (KBIHU) juga bisa mengarahkan jemaah dalam pembayaran dam mereka. Sehingga, ibadah haji tidak hanya memberikan nilai personal tapi juga bermanfaat bagi masyarakat di Tanah Air," pungkasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI