Santainya Gerindra Dengar Nama Cak Imin Masuk Radar Cawapres Ganjar Pranowo

Senin, 24 Juli 2023 | 17:47 WIB
Santainya Gerindra Dengar Nama Cak Imin Masuk Radar Cawapres Ganjar Pranowo
Sekretaris Jenderal Partai Gerindra Ahmad Muzani. (Suara.com/Dea)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Puan menjelaskan selain Cak Imin ada nama-nama seperti Menteri BUMN Erick Thohir, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno, Mantan Panglima TNI Andika Perkasa, Ketum Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY).

"Pak Sandiaga, Pak Erick, Pak Andika, Mas AHY, Cak Imin. Mantap semua kan," ungkap dia.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI