8 Fakta Matty Healy: Vokalis The 1975 yang Ciuman Sesama Jenis di Malaysia, Ngaku Pecandu

Ruth Meliana Suara.Com
Minggu, 23 Juli 2023 | 11:31 WIB
8 Fakta Matty Healy: Vokalis The 1975 yang Ciuman Sesama Jenis di Malaysia, Ngaku Pecandu
Matt Healy, Vokalis The 1975 yang buat ulah ketika tampil di panggung Malaysia (Twitter/@newsbfm)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Seorang sumber mengatakan Matty memang memiliki rekor panjang dalam mengadvokasi komunitas LGBTQ+. Band-nya juga ingin membela penggemar dan komunitas LGBTQ+.

Pada tahun 2019 lalu, Matty bahkan pernah melanggar undang-undang anti-LGBTQ di Uni Emirat Arab dengan aksinya mencium seorang penonton pria di lokasi saat konser berlangsung.

Kontributor : Trias Rohmadoni

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI