Maling Motor di Warakas Kabur ke Atap Rumah saat Dikejar Massa, Penghuni Rumah Dengar Gabruk: Saya Kira Kucing

Kamis, 20 Juli 2023 | 18:00 WIB
Maling Motor di Warakas Kabur ke Atap Rumah saat Dikejar Massa, Penghuni Rumah Dengar Gabruk: Saya Kira Kucing
Penampakan rumah yang sempat dinaiki maling di kawasan Warakas, Tanjung Priok, Jakarta Utara. (Suara.com/Dea)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Dipukulin di sini, udah kayak ayam sayur tuh maling. Terus dibawa ke pos RW. Sambil dibawa ada juga yang mukulin," jelas Jasan.

Buntut peristiwa itu, genting rumah tersebut banyak yang pecah karena warga yang melakukan pengejaran ke atap rumah sangat banyak. Bahkan Jasan sendiri tidak dapat menghitungnya.

"Yang ikut naik buat nangkep banyak, bukan cuma satu dua orang. Genting juga pada pecah, mungkin keinjek atau dipake buat mukul kali," tutup Jasan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI