Kronologi Kecelakaan KA Brantas di Semarang, Truk Tiba-tiba Mogok

Aulia Hafisa Suara.Com
Kamis, 20 Juli 2023 | 09:15 WIB
Kronologi Kecelakaan KA Brantas di Semarang, Truk Tiba-tiba Mogok
Ilustrasi kecelakaan kereta di Semarang (Achilles Kastanas/Pexels)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Imbauan kemudian dilayangkan oleh VP Public Relation PT KAI, Joni Martinus, agar masyarakat dan pengguna jalan raya mematuhi ketentuan yang berlaku. Kejadian seperti ini bukan pertama kalinya terjadi, dan biasanya disebabkan oleh kelalaian pengendara.

Itu tadi sekilas mengenai kronologi kecelakaan kereta di Semarang yang membuat banyak perjalanan terlambat dan terganggu. Semoga menjadi artikel yang berguna untuk Anda, dan selamat melanjutkan kegiatan Anda berikutnya!

Kontributor : I Made Rendika Ardian

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI