Lengkap! Inilah Susunan Acara Malam Tirakatan 17 Agustus di Tingkat RT

Selasa, 18 Juli 2023 | 12:30 WIB
Lengkap! Inilah Susunan Acara Malam Tirakatan 17 Agustus di Tingkat RT
Ilustrasi 17 agustus - Lengkap! Inilah Susunan Acara Malam Tirakatan 17 Agustus di Tingkat RT (freepik)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

3.  Sambutan Ketua RT/RW/Kepala Dusun/Lurah setempat

4.  Acara Inti

5.  Pembacaan Doa Penutup

Biasanya, dalam rangka menyambut 17 Agustus akan diadakan lomba pada hari-hari sebelumnya. Untuk pembagian hadiah lomba memperingati HUT RI ke-77 ini bisa juga dimasukkan dalam agenda acara malam tirakatan 17 Agustus.

Namun, panitia juga perlu mempertimbangkan tentang durasi waktu dalam pembagian hadiah lomba, terutama jika lombnya lumayan banyak. Selain itu, panitia juga perlu menyesuaikan susunan acara jika mengundang Kepala Desa/Lurah. Adapun rinciannya acaranya sebagai berikut.

1.  Pembukaan Menyanyikan Lagu ‘Indonesia Raya’

2.  Sambutan Kepala Desa atau yang mewakili

3.  Sambutan Ketua RT/RW setempat

4.  Pembagian Hadiah Lomba

Baca Juga: 20 Poster Lomba 17 Agustus Gratis Siap Meriahkah HUT Ke-78 RI

5.  Pemotongan tumpeng

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI