Fakta-fakta Kebakaran Menara K-Link Bikin Bubar Pesta Nikah

Minggu, 16 Juli 2023 | 06:35 WIB
Fakta-fakta Kebakaran Menara K-Link Bikin Bubar Pesta Nikah
Kebakaran Menara K-Link, Jalan Gatot Subroto, Setiabudi, Jakarta Selatan, Sabtu (15/7/2023). (ist)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dalam peristiwa ini, dua orang dilaporkan mengalami luka ringan. Kedua korban masing-masing berinisial H (47) seorang juru masak dan D (23) pengunjung kafe.

"Korban luka bakar ringan," katanya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI