Wanita Hamil Tewas Dibunuh Pacar di Cengkareng Dikenal Tertutup, Tetangga: Sebelum Keluar Celingak-celinguk

Jum'at, 14 Juli 2023 | 00:00 WIB
Wanita Hamil Tewas Dibunuh Pacar di Cengkareng Dikenal Tertutup, Tetangga: Sebelum Keluar Celingak-celinguk
Seorang wanita berinisial PAG (26), tewas ditangan kekasihnya sendiri berinisial HA (30) di rumah kontrakan petak yang berada di Jalan Cemara IV, RT 4/8, Duri Kosambi, Cengkareng, Jakarta Barat. (Suara.com/Faqih)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Saat dicek ke dalam, nampak tubuh PAG sudah tergeletak di bawah meja kompor yang terbuat dari semen cor.

Setelahnya jasad PAG dibawa petugas ke Rumah Sakit Polri Kramat Jati untuk kepentingan autopsi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI