Salah satunya yang ditunjukkan oleh politikus PDI Perjuangan Effendi Simbolon. Dalam acara rapat kerja nasional PSBI pada Jumat (7/7/2023) lalu, Effendy menyatakan Prabowo adalah sosok yang cocok untuk menjadi nakhoda Indonesia.
Pernyataan itu membuatnya dipanggil oleh DPP PDI Perjuangan, untuk mengklarifikasi pernyataannya itu.
Setelah memenuhi panggilan pada Senin (10/7/2023) lalu, Effeni Simbolon menyatakan dirinya tetap tegak lurus mendukung keputusan partai yang telah mengusung Ganjar Pranowo sebafai bacapren.
Kontributor : Damayanti Kahyangan