Gokana Teppan turut menghadirkan promo dalam memeriahkan HUT Jakarta 2023. Ada dua paket lengkap yang masing-masing dibanderol dengan harga Rp49.600, hal ini sesuai dengan usia DKI Jakarta.
5. Clairmont
Clairmont tak ketinggalan dalam memberikan diskon untuk para pembelinya. Mereka menawarkan diskon sebesar 49,6 persen. Setiap pembelian Chocolate Divine dengan size 20x10cm senilai Rp 159 ribu mendapat diskon 49,6 persen, sehingga haeganya menjadi Rp 79 ribu. Diskon ini berlaku mulai tanggal 21 - 24 Juni 2023.
6. Janji Jiwa
Janji Jiwa juga turut memberikan diskon mulai dari tanggal 1 sampqi 30 Juni 2023. Dengan mengeluarkan uang mulai Rp 33.000 saja, setiap pembeli bisa mendapatkan paket Minum Hemat Bertiga. Tiga minum ini antara lain yaitu 1 Kopi Susu reguler, 1 Susu Coklat reguler, dan juga Livin Honey Series reguler.
7. Monsieur Spoon
Seluruh outlet Dewata by Monsieur Spoon area Jakarta, memberikan promo yang sangat menarik bagi warga disekitarnya. Untuk menikmati 2 Must Try Chocolatine, para pembeli hanya cukup mengeluarkan sebesar Rp 49.600. Promo tersebut berlaku mulai tanggal 1 Juni-21 Juli 2023.
8. Chatime
Setiap pembelian 1 Chatime tertentu dengan ukuran large, pembeli hanya perlu membayar dengan harga diskon sebesar Rp 22.000 per cup dari harga awalnya Rp 30.000 per cup. Tak hanya di Jakarta, promo ini juga berlaku di semua gerai Chatime secara Nasional.
Baca Juga: Cara dan Syarat Naik MRT Rp1, Promo Khusus HUT DKI Jakarta ke-496
Promo Chatime berlaku terbatas mulai dari tanggal 22-25 Juni 2023 untuk pembelian in store ataupun lewat ojek online.