Bantu Kesehatan Masyarakat, Megawati Resmikan Operasional Kapal Rumah Sakit Laksamana Malahayati

Sabtu, 10 Juni 2023 | 14:32 WIB
Bantu Kesehatan Masyarakat, Megawati Resmikan Operasional Kapal Rumah Sakit Laksamana Malahayati
Ketua Umum DPP PDI Perjuangan atau PDIP, Megawati Soekarnoputri meresmikan Kapal Rumah Sakit Terapung Laksamana Malahayati dan Kapal Kesehatan Rakyat, Sabtu (10/6/2023). (Suara.com/Bagaskara)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kapal yang akan diresmikan tersebut tampak berkelir merah yang merupakan warga ciri khas PDIP.

Di sisi kiri dan kanan kapal tertulis Rumah Sakit Apung. Lalu ada juga tulisan Laksamana Malahayati. Di acara peresmian ini, terlihat juga spanduk Yayasan Mega Gotong Royong di kapal.

Kapal rumah sakit terapung itu akan melayani kesehatan masyarakat di daerah terpencil dan sulit terjangkau. Laksamana Malahayati merupakan pahlawan asal Aceh.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI