Mengenal Umbul Jumprit Lebih Dalam, Lokasi Pengambilan Air Berkah Waisak 2023

Rifan Aditya Suara.Com
Sabtu, 03 Juni 2023 | 08:00 WIB
Mengenal Umbul Jumprit Lebih Dalam, Lokasi Pengambilan Air Berkah Waisak 2023
Sejumlah biksu melakukan ritual pengambilan air di Umbul Jumprit di Desa Tegalrejo, Kecamatan Ngadirejo, Kabupaten Temanggung. [ANTARA/Heru Suyitno] - Mengenal Umbul Jumprit Lebih Dalam, Lokasi Pengambilan Air Berkah Waisak 2023
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kaitannya dengan Upacara Waisak

Kaitannya dengan upacara perayaan Waisak adalah sejumlah biksu akan mengambil air berkah di Umbul Jumprit ini. Masing-masing majelis akan melakukan puja bakti di sebuah altar di kawasan Umbul Jumprit, dan perwakilannya akan mengambil air berkah menggunakan kendi.

Air berkah ini kemudian akan disemayamkan di Candi Mendut dan Borobudur yang digunakan guna menyambut detik-detik Waisak. Air ini digunakan untuk sarana puja kepada para dewa dan bodhisattva.

Itu tadi sekilas penjelasan tentang Umbul Jumprit yang bisa diberikan.

Kontributor : I Made Rendika Ardian

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI