Sejarah Pancasila 1 Juni 1945 Dirumuskan Soekarno hingga Jadi Lambang Negara

Rifan Aditya Suara.Com
Senin, 22 Mei 2023 | 10:10 WIB
Sejarah Pancasila 1 Juni 1945 Dirumuskan Soekarno hingga Jadi Lambang Negara
Ilustrasi Pancasila (Wowshack.com) - Sejarah Pancasila 1 Juni 1945 Dirumuskan Soekarno hingga Jadi Lambang Negara
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

1. Ketuhanan dengan kewajiban melaksanakan hukum Islam bagi pemeluknya
2. Kemanusiaan yang adil dan beradab
3. Persatuan Indonesia
4. Komunitas yang dipimpin oleh kebijaksanaan dalam musyawarah perwakilan
5. Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia.

Rumusan awal ini menimbulkan pro dan kontra, terutama dalam sila pertama yang hanya mencakup umat Islam. Dalam rapat Panitia Perancang UUD pada 11 Juli 1945, J Latuharhary menyatakan keberatannya, terutama kewajiban melaksanakan syariah bagi penganutnya.

Setelah melalui berbagai diskusi pada rapat Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia tanggal 18 Agustus 1945, Hatta menyebutkan rumusan akhir pembukaan UUD Negara, salah satunya tentang mengubah kalimat atas dasar negara menjadi "negara yang berlandaskan Ketuhanan Yang Maha Esa".

BPUPKI dibubarkan sehingga Pancasila akhirnya disahkan pada sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945. Pada sidang itu, disepakati bahwa Pancasila adalah dasar hukum negara Indonesia.

Kenapa tanggal 1 Juni sebagai Hari Lahir Pancasila?

Alasan mengapa pada tanggal 1 Juni 1945 kemudian dijadikan sebagai peringatan lahirnya dasar negara Indonesia adalah hal ini disesuaikan dengan tanggal pidato Bung Karno sendiri.

Demikian itu sejarah Pancasila. Semoga dapat dimengerti.

Kontributor : Mutaya Saroh

Baca Juga: 20 Poster Hari Kelahiran Pancasila 2023, Cocok Diunggah di Media Sosial!

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI