Kumpulan Doa Sehari-hari yang Mustajab, Mudah Dipahami dan Dihafalkan

Aulia Hafisa Suara.Com
Sabtu, 06 Mei 2023 | 23:27 WIB
Kumpulan Doa Sehari-hari yang Mustajab, Mudah Dipahami dan Dihafalkan
Ilustrasi Berdoa - Kumpulan Doa Sehari-Hari (Unsplash)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Di dalam melakukan kegiatan sehari-hari, umat Islam tak lepas dari berbagai bacaan doa. Seperti yang diketahui, doa adalah salah satu sarana komunikasi manusia terhadap Tuhannya. Oleh karena itu, kumpulan doa sehari-hari berikut dapat menjadi media pengingat yang paling praktis khususnya bagi anak-anak agar tidak melewatkan setiap doa. 

Berdoa akan membuat seseorang menjadi lebih tenang dan merasa selalu dekat dengan Allah SWT. Berkaitan dengan bacaan doa, ada banyak sekali firman Allah SWT dalam Al-Qur’anul yang menjelaskan mengenai perintah untuk sellu berdoa kepada-Nya. Salah satu di antaranya yakni pada surat Al-Fatir ayat 15 yang artinya. 

"Hai manusia, kamulah yang sangat butuh kepada Allah; dan Allah Dialah yang Maha Kaya (tidak memerlukan sesuatu) lagi Maha Terpuji." (QS. Fathir: 15). 

Kumpulan Doa Sehari-Hari 

Ada banyak sekali doa sehari-hari yang dapat dipanjatkan umat Islam. Doa-doa tersebut termasuk pendek dan mudah sekali dihafalkan. Berikut adalah kumpulan doa sehari-hari yang bisa diamalkan: 

1. Doa sebelum tidur 

Bismikallaahumma ahyaa wa ammuut. 

Artinya: "Dengan menyebut nama Allah, aku hidup dan aku mati." 

2. Doa bangun tidur 

Baca Juga: Inilah Rahasia Waktu Mustajab di Hari Jumat untuk Berdoa Biar Hajat Dikabulkan, Buya Yahya Bongkar Rahasia

Alhamdu lillahil ladzii ahyaanaa ba’da maa amaa tanaa wa ilahin nusyuuru. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI