Bakal Cek Jalanan Rusak di Lampung, Jokowi: Saya Mau Lihat Betul Apa Enggak yang Di Video

Kamis, 04 Mei 2023 | 20:28 WIB
Bakal Cek Jalanan Rusak di Lampung, Jokowi: Saya Mau Lihat Betul Apa Enggak yang Di Video
Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo (Jokowi). [setkab.go.id]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Basuki juga sempat menegaskan bahwa tidak ada perbaikan instan untuk jalan-jalan yang rusak di Lampung dan petugas balai jalan di bawah Kementerian PUPR hanya melakukan survei ke lokasi jalan yang rencananya dikunjungi Presiden.

Kendati demikian, berdasarkan pantauan wartawan ANTARA di Lampung pada Kamis, sejumlah titik yang rusak di Jalan Terusan Ryacudu telah ditimbun dengan batu-batuan koral menjelang rencana kedatangan Presiden Jokowi. [ANTARA]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI