Hari ke-3 Lebaran, Gubernur Ganjar Open House dan Salami 6000 Masyarakat yang Datang

Senin, 24 April 2023 | 17:00 WIB
Hari ke-3 Lebaran, Gubernur Ganjar Open House dan Salami 6000 Masyarakat yang Datang
Gubernur Jateng, Ganjar Pranowo open house di tempat kelahirannya, Tawangmangu, Senin (24/4/2023). (Dok: Pemprov Jateng)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Dari seluruh Indonesia hadir. Dari kelompok relawan saja yang konfirmasi mau hadir sekitar 5000 orang. Belum dari masyarakat sekitar dan daerah tetangga. Kalau 6000 orang sepertinya lebih," jelasnya.

Sekedar diketahui, Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo menggelar acara open house di tiga tempat berbeda. Open house pertama digelar Ganjar di kediaman istri di Purbalingga, kemudian dilanjutkan di kediaman keluarga Ganjar di Kutoarjo, Purworejo.

Hari ini, Ganjar menggelar open house di rumah kelahirannya di Tawangmangu, Karanganyar. Sebanyak 6000 lebih tamu dari seluruh Indonesia hadir dalam acara itu.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI