- Niat mandi Idul Fitri pada umumnya:
"Nawaitul ghusla li 'îdil fithri sunnatan lillahi ta’aalaa."
Artinya: "Aku niat mandi untuk merayakan Idul Fitri sebagai sunnah karena Allah ta'aalaa."
Demikian informasi tentang doa mandi Idul Fitri. Semoga penjelasan ini dapat diterima pembaca dan bermanfaat.
Kontributor : Rima Suliastini