Pasalnya sebelum korban ditemukan tewas, kedua ART tersebut sempat mengeluarkan mobil secara tergesa-gesa. Bahkan seorang di antaranya hampir menabrak angkot yang melintas ketika hendak mengeluarkan mobil.
"Yang perempuan rambutnya merah bawa mobil BMW, yang pria bawa mobil Fortuner," pungkasnya.