Doa kedua berdasarkan riwayat Imam hadits kecuali Imam Abu Dawud
Bunyi doanya adalah sebagai berikut:
Allhumma innaka afuwwun tuhibbul ‘afwa fa’fu ‘ann (‘ann jika dibaca berjamaah).
Artinya, “Ya Allah, sungguh Engkau maha pemaaf. Engkau juga menyukai maaf. Oleh karena itu, maafkanlah aku (maafkanlah kami).”
Kontributor : Mutaya Saroh