Gegeran Bapak 'Akting' Temukan Bayi Sendiri di Hutan Blitar, Demi Tutupi Hubungan Gelap

Ruth Meliana Suara.Com
Sabtu, 01 April 2023 | 20:48 WIB
Gegeran Bapak 'Akting' Temukan Bayi Sendiri di Hutan Blitar, Demi Tutupi Hubungan Gelap
Ilustrasi pembuangan bayi. [ANTARA]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Mulanya, UJP mengaku telah menemukan bayi tersebut di pinggir hutan jati di Desa Plimbangan, Kecamatan Doko, Kabupaten Blitar pada Rabu malam.

Lebih lanjut Tika menjelaskan faktanya UJP telah membawa bayi tersebut dari suatu tempat di Blitar untuk kemudian dibawa pulang ke rumahnya.

Kontributor : Syifa Khoerunnisa

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI