Syarat Penukaran Uang Baru untuk THR Lebaran 2023, Berapa Batas Maksimalnya?

Rifan Aditya Suara.Com
Selasa, 28 Maret 2023 | 08:00 WIB
Syarat Penukaran Uang Baru untuk THR Lebaran 2023, Berapa Batas Maksimalnya?
Warga menukarkan uang rupiah kertas baru Tahun Emisi (TE) 2022 di Pasar Senen, Jakarta Pusat, Rabu (24/8/2022). [Suara.com/Alfian Winanto] - syarat penukaran uang baru
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

- Pecahan Rp 20.000 dapat ditukar maksimal Rp 2 juta per orang

- Pecahan 10.000 dapat ditukar maksimal Rp 1 juta per orang

- Pecahan Rp 5.000 dapat ditukar maksimal Rp 500.000 per orang

- Pecahan Rp 2.000 dapat ditukar maksiman Rp 200.000 per orang

- Pecahan Rp 1.000 dapat ditukar maksimak Rp 100.000 per orang. 

Demikian ulasan mengenai syarat penukaran uang baru lengkap dengan cara dan batas maksimal uang yang dapat ditukar. Semoga informasi ini bermanfaat bagi anda yang sedang menyiapkan THR lebaran 2023.

Kontributor : Ulil Azmi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI