Mau Rampok Brankas di Minimarket, Komplotan Garong Todongkan Pistol ke Karyawan

Senin, 27 Maret 2023 | 16:28 WIB
Mau Rampok Brankas di Minimarket, Komplotan Garong Todongkan Pistol ke Karyawan
Ilustrasi perampokan. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Sedangkan pelaku lain mengejar korban untuk meminta kunci brankas juga namun tidak korban kasih juga, lalu pelaku mengatakan buka brankas, tapi saksi tetap tidak korban beritahu kuncinya," ucapnya.

Dia menyebut kedua pelaku kabur usai aksinya tak berhasil. Dia mengatakan pihaknya masih mencari CCTV di sekitar lokasi untuk mengidentifikasi para pelaku.

"Karena tidak diberikan kedua pelaku kesal lalu pergi meninggalkan Alfamart tanpa membawa barang curian," kata Rusit.

"Ciri-ciri pakai masker dan helm sehingga tidak terlihat wajahnya," katanya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI