Kronologi Dito Mahendra Diperiksa KPK Gara-Gara Kasus Pencucian Uang

M Nurhadi Suara.Com
Selasa, 14 Maret 2023 | 16:10 WIB
Kronologi Dito Mahendra Diperiksa KPK Gara-Gara Kasus Pencucian Uang
Dito Mahendra. [ANTARA/Fianda Sjofjan Rassat]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dito Mahendra disebut berasal dari keluarga terpandang dan cukup disegani pada zaman Orde Baru. Ibunda Dito Mahendra adalah Lisca Zafarayana. Pada tahun 1990-an, Lisca bekerja sebagai pembawa acara hingga produser di sebuah televisi swasta.

Sedangkan kakek Dito Mahendra adalah Brigjen Sampurno yang pernah menjabat sebagai Kepala Rumah Tangga Kepresidenan Republik Indonesia pada masa Presiden Soeharto berkuasa. 

Kontributor : Nadia Lutfiana Mawarni

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI