40 Kata Mutiara Menyambut Ramadhan 2023, Menyentuh dan Penuh Makna

Rifan Aditya Suara.Com
Jum'at, 10 Maret 2023 | 14:45 WIB
40 Kata Mutiara Menyambut Ramadhan 2023, Menyentuh dan Penuh Makna
Ilustrasi puasa, Marhaban Ya Ramadhan Artinya - 40 Kata Mutiara Menyambut Ramadhan 2023 (Freepik)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

36. Bulan Ramadhan akan segera datang, mari tingkatkan iman dengan memaafkan kesalahan yang ada. 

37. Menjalankan puasa menjadi pintu kebebasan dari segala kemaksiatan selama bulan Ramadhan. 

38. Ramadhan 2023 akan segera datang jadi mulai bersiaplah. Bersihkan pikiran, hati, dan jiwa kamu demi menyambut bulan suci dan semoga kita semua mendapatkan manfaat yang maksimal. 

39. Selama bulan Ramadhan nanti, semoga Allah SWT akan mengabulkan semua doa kita dan membimbing kita ke jalan yang benar. 

40. Aku berharap dan berdoa, semoga Ramadhan kali ini akan membawa kedamaian dan kehangatan penuh cinta ke dalam hidup kita. 

Demikian tadi 40 kata mutiara menyambut Ramadhan 2023 yang bisa Anda bagikan di media sosial. Sabutlah Ramadhan dengan penuh kegembiraan.

Kontributor : Putri Ayu Nanda Sari

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI