Hal itu diungkapkan Anies melalui akun Instagramnya @aniesbaswedan. Ia mengatakan, dalam pertemuan itu, ia dan Turnbull berbicara santai dan ringan mengenai sejumlah hal.
Di antaranya soal energi, keamanan global, iklim hingga masalah pengelolaan kota. Mereka juga saling bertukar buku sebelum berpisah.
Kontributor : Damayanti Kahyangan