1. Amati Geni: artinya adalah tidak membakar, tidak siang maupun malam, tidak memasak, tidak menyalakan lampu, puasa dan tidak menikmati makanan dan minuman. Arti dari Amati Geni ini adalah pengendalian diri dan nafsu.
2. Amati Karya: artinya adalah tidak melakukan kerja fisik untuk bertapa, Brata, Yoga, Semadhi, Amati Karya bagi masyarakat awam dapat diperintahkan untuk membaca kitab-kitab agama Hindu berupa Weda dan sastra Hindu lainnya. Tujuan Amati Karya ini adalah untuk meningkatkan kesucian spiritual.
3. Amati Lelanguan: artinya adalah tidak menikmati keindahan (memperhatikan televisi atau hiburan lainnya), pikiran berkonsentrasi mengingat atau membayangkan keagungan Sang Pencipta (hyang widhi), atau amulatsarira (introspeksi), suara alam tanpa mendengar aktivitas manusia.
4. Amati Lalungan: artinya dilarang bepergian, jangan tinggalkan tempat dilangsungkannya areal Brata.
Demikianlah ulasan mengenai Nyepi 2023 tanggal berapa, beserta penjelasan singkat seputar upacara perayaan Nyepi yang menarik untuk disimak.
Kontributor : Rishna Maulina Pratama