Tanya Fungsi LHKPN, Jhon Sitorus: Kalau Cuma Lapor, Anak Ingusan Juga Bisa

Ruth Meliana Suara.Com
Kamis, 02 Maret 2023 | 15:52 WIB
Tanya Fungsi LHKPN, Jhon Sitorus: Kalau Cuma Lapor, Anak Ingusan Juga Bisa
Rafael Alun Trisambodo [Suara.com/Ema]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Sekadar formalitas aja kali itu bang (LHKPN)," nilai warganet.

"Tetap aja rakyat yang dikejar-kejar," tambah yang lain.

"Cemen amat kerja KPK, seribu nama orang bisa dipakai menyembunyikan harta kekayaan. Ya cek sumber dananya darimana, belum apaa-apa sudah bilang 'lanjutkan' - lanjutkan korupsinya - parah kali KPK ini," kritik warganet.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI