AG Pacar Mario Dandy Disebut Kena Princess Syndrome, Apa Itu?

Rabu, 01 Maret 2023 | 10:16 WIB
AG Pacar Mario Dandy Disebut Kena Princess Syndrome, Apa Itu?
Potret AG, Wanita di Balik Penganiyaan Mario Dandy Terhadap David (Twitter)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Beberapa ciri-ciri dari princess syndrome ini adalah sebagai berikut :

  • Sering memaksakan kehendak kepada orang lain
  • Senang dipuji-puji terutama dari lawan jenis
  • Sulit menghargai orang lain
  • Cenderung menjadi pribadi yang terlalu terbuka
  • Sulit diajak kerjasama karena tidak ingin diatur orang lain

Berbagai ciri-ciri princess syndrome ini pun dikaitkan dengan motif AG yang diduga sengaja membuat sang kekasih mengeroyok dan menyiksa David

Kontributor : Dea Nabila

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI