Flu Burung Clade Baru Ditemukan di Indonesia, Segera Lapor Jika Mengalami Ini

Minggu, 26 Februari 2023 | 13:30 WIB
Flu Burung Clade Baru Ditemukan di Indonesia, Segera Lapor Jika Mengalami Ini
Flu burung pada bebek. (Pexels)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Maxi juga menginstruksikan KKP untuk meningkatkan pengawasan terhadap pelaku perjalanan dari dalam maupun luar negeri di bandara, pelabuhan maupun pos lintas batas drat negara.

"Semua kita siagakan," tegasnya.

Virus ini sedang menjadi perhatian dunia karena banyak negara mulai dari Amerika, Eropa, dan Asia terutama China dan Jepang sedang mewabah flu burung clade baru ini.

Teranyar seorang gadis usia 11 tahun dilaporkan meninggal dunia akibat infeksi virus ini atau disebut Highly Pathogenic Avian Influenza atau HPAI.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI