Jakarta Diguyur Hujan Sejak Pagi, 21 RT Dan 11 Ruas Jalan Kebanjiran, Ini Daftarnya

Jum'at, 24 Februari 2023 | 12:54 WIB
Jakarta Diguyur Hujan Sejak Pagi, 21 RT Dan 11 Ruas Jalan Kebanjiran, Ini Daftarnya
Ilustrasi banjir jakarta. [ANTARA FOTO/Indrianto Eko Suwarso/rwa]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
  1. Jl. Sungai Begog, Kel. Semper Timur Kec. Cilincing, Jakarta Utara.
    Ketinggian: 20 cm
  2. Jl. Madya Kebantenan RT 06/02, Kel. Semper Timur, Kec. Cilincing, Jakarta Utara Sempat surut pukul 12:30 WIB dan kembali tergenang pukul 23:03 WIB
    Ketinggian: 15 cm
  3. Jl. Kramat Raya, Kel. Tugu Utara, Kec. Koja, Jakarta Utara Sempat surut pukul 12:40 WIB dan kembali tergenang pukul 22:37 WIB
    Ketinggian: 10 cm
  4. Jl. Dukuh Kel. Lagoa, Kec.Koja, Jakarta Utara
    Ketinggian: 10 cm
  5. Jl. Lingkungan III, Rt.03, 015/03, Kel. Tegal Alur, Kec. Kalideres, Jakarta Barat
    Ketinggian: 25 cm
  6. Jl. Mangga Raya, Kel. Tugu Utara, Kec. Koja Ketinggian : 25 cm
  7. Jl. Karang Tengah Raya Lebak Bulus, Cilandak, Jakarta Selatan.
    Ketinggian : 30 cm
  8. Jl. Pertanian Raya Lebak Bulus, Cilandak, Jakarta Selatan.
    Ketinggian : 20 cm
  9. Jl. Bungur besar Raya Kel. Senen kec. Senen Jakarta Pusat,
    ketinggian : 20 cm
  10. Jl. Percetakan Negara II Kel. Johar Baru, Kec. Johar Baru,
    Ketinggian: 20 cm
  11. Jl. Petamburan (Depan Kantor Kelurahan Petamburan) Kec. Tanah Abang,
    Ketinggian : 20 cm

Ia menyebut pihaknya telah mengerahkan personil untuk memonitor kondisi genangan di setiap wilayah. Dilakukan juga koordinasi dengan unsur Dinas SDA, Dinas Bina Marga, Dinas Gulkarmat untuk melakukan penyedotan genangan dan memastikan tali-tali air berfungsi dengan baik bersama dengan para lurah dan camat setempat.

"Genangan ditargetkan untuk surut dalam waktu cepat," ucapnya.

BPBD DKI mengimbau kepada masyarakat agar tetap berhati-hati dan waspada terhadap potensi genangan. Dalam keadaan darurat, segera hubungi nomor telepon 112.

"Layanan ini gratis dan beroperasi selama 24 jam non-stop," katanya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI