“Barang siapa melakukan shalat (Tarawih) pada Ramadhan dengan iman dan ikhlas (karena Allah ta’âlâ) maka diampuni dosa-dosanya yang telah lalu.” (Muttafaq ‘Alaih).
Berkaitan dengan jumlah sholat rakaat, Hadist Riwayat Al-Baihaqi menganjurkan untuk sholat sebanyak 20 rakaat lalu ditambah dengan shalat witir tiga rakaat. Hadist ini berdasarkan sabda Rasululullah SAW yang bersabda, “Sungguh Nabi Muhammad saw melakukan shalat di bulan Ramadhan tanpa berjamaah sebanyak dua puluh rakaat dan (ditambah) shalat witir.”
Demikian itu penjelasan singkat niat sholat tarawih. Semoga bisa membawa berkah Ramdhan untuk kita semua.
Kontributor : Mutaya Saroh