Contoh Doa Penutup Acara dalam Islam untuk Persiapan Kegiatan Isra Miraj

Rifan Aditya Suara.Com
Rabu, 01 Februari 2023 | 19:18 WIB
Contoh Doa Penutup Acara dalam Islam untuk Persiapan Kegiatan Isra Miraj
Al Quran - Ilustrasi doa penutup acara dalam Islam. (Pixabay/cahiwak)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Para pemimpin kami telah membangun masyarakat, negara, dan bangsa Indonesia menjadi bangsa yang adil, makmur dan penuh dengan ampunanMu. Semoga semua ini bisa dilanjutkan dan berkesinambungan.

Ya Allah Tuhan Yang Maha Pengampun,

Ampunilah dosa kami, dosa kedua orang tua kami, dosa guru-guru kami, dosa pemimpin kami, dosa pahlawan kami serta berikan mereka tempat yang layak dalam ampunan dan surgaMU.

Ya Allah kabulkanlah doa dan permohomam kami. 

Robbanaa aatinaa fid-dunyaa hasanah, wafil-aakhiroti hasanah, wa qinaa ‘adzaaban-naar. Subhaana Robbika Robbil-‘izzati ‘amma yashifuun. Wa salaamun ‘alal-mursaliin. Wal-hamdu lillaahi Robbil ‘aalamiin.

Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

Demikianlah contoh doa penutup acara dalam Islam yang dibuat dengan bahasa Indonesia. Semoga tulisan ini bermanfaat.

Kontributor : Rima Suliastini

Baca Juga: 12 Keutamaan Puasa Ramadhan 2023, Selain Rukun Islam, Dapat Mencegah Maksiat

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI