Gibran Sat Set Undang John Mayer yang Mau Gelar Tour, Warganet Ngegas: Asem!

Jum'at, 27 Januari 2023 | 16:14 WIB
Gibran Sat Set Undang John Mayer yang Mau Gelar Tour, Warganet Ngegas: Asem!
Walikota Solo Gibran Rakabuming Raka. [Foto: LTN PBNU/Suwitno]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Haahhh kaget banget! Maksudnya tour solo (sendiri) gituuu," sahut warganet dengan menangis.

"Saya baru tau kalau Boston sama Los Angeles ada di Solo, mas," sindir warganet.

"Konser e neng (di) Taman Safari kuwi ma," celutuk warganet.

"Solo tour bukan tour di Solo," tulis warganet.

"Ehhh kirain, setelah ditelaah baik-baik ternyata... hahahaha," tambah yang lain.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI