Fakta-fakta Sosok Dede Partner in Crime Wowon: Ditugaskan Gali Kubur, Ada Indikasi Depresi

Selasa, 24 Januari 2023 | 11:25 WIB
Fakta-fakta Sosok Dede Partner in Crime Wowon: Ditugaskan Gali Kubur, Ada Indikasi Depresi
Dede Solehudin, tersangka pembunuhan berantai atau serial killer Aki Wowon.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Setelah dipindahkan ke RS Polri Kramatjati, Dede Solehudin dinyatakan mengalami gejala depresi. Hal itu disampaikan oleh Kepala RS Polri Kramatjati Brigjen Haryanto kepada awak media.

"Yang bersangkutan ada gejala tanda depresi," kata Haryanto, dikutip Senin (23/1/2023).

Menurut Haryanto, Dede terlihat lebih banyak diam dan nampak sedih. Ia juga tidak melakukan upaya perlawanan ketika dirawat di RS Polri.

Kontributor : Damayanti Kahyangan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI