Modus operandi yang dilakukan oleh pelaku juga hampir mirip yakni meremas payudara korbannya saat berpapasan di dalam gang sempit yang sepi.
Salah seorang warga sekitar, Oman (51) mengatakan, wilayahnya memang sepi jika setelah Maghrib. Hanya ada beberapa orang yang duduk-duduk sekitar lokasi.
“Memang sepi kalau habis Maghrib,” katanya, Selasa (10/1/2023).