Faktanya video tidak menapilkan informasi mengenai penangkapan paksa Anies Baswedan akibat dugaan korupsi bansos Covid-19. Selain itu tidak ada pula informasi kredibel mengenai penangkapan Anies terkait dengan dugaan kasus tersebut.
Sehingga bisa disimpulkan bahwa video viral tersebut memuat konten hoaks.