Ridwan Kamil Disebut akan Bantu Pemenangan Partai Golkar, Kosgoro Jabar: Sedang Disiapkan Posisi Pak RK

Chandra Iswinarno Suara.Com
Sabtu, 07 Januari 2023 | 01:00 WIB
Ridwan Kamil Disebut akan Bantu Pemenangan Partai Golkar, Kosgoro Jabar: Sedang Disiapkan Posisi Pak RK
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil. [Bidik layar/Bagaskara]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Partai Golkar sendiri sebenarnya telah memberikan dua kali kesempatan kepada Ridwan Kamil untuk bergabung pada 2022. Pertama saat Ridwan Kamil meminta waktu untuk memutuskan pilihannya hingga Juli 2022, serta terakhir pada Desember 2022.

Namun selama dua kesempatan tersebut, Ridwan Kamil belum kunjung memutuskan. (Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI