Saat membaca doa qunut ini, seorang Muslim dianjurkan untuk menengadahkan tangan ke atas dalam posisi berdiri. Posisi tangan sama seperti ketika sedang memanjatkan doa setelah selesai sholat.
Keutamaan Doa Qunut
Ada banyak keutamaan yang didapatkan oleh seorang Muslim yang senantiasa menjaga untuk membaca doa qunut saat sholat subuh.
Berikut ini keutamaan membaca doa qunut.
- Mendapat perlindungan Allah SWT
- Mendapat petunjuk dari Allah SWT
- Dijauhkan dari gangguan segala penyakit
- Mendapat syafaat Nabi Muhammad SAW
- Mendekatkan diri dengan Allah SWT
Itu tadi uraian lengkap untuk menjawab pertanyaan apakah ada doa qunut yang pendek. Doa ini mempermudah Anda untuk membacanya saat sholat subuh.