Keras! Komnas HAM Peringatkan Bobby Nasution Soal Larangan LGBT di Medan, Ada Apa?

Rabu, 04 Januari 2023 | 15:00 WIB
Keras! Komnas HAM Peringatkan Bobby Nasution Soal Larangan LGBT di Medan, Ada Apa?
Wali Kota Medan Bobby Nasution. [dok Pemkot Medan]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Sepanjang saya jalan dari depan Kantor Wali Kota saya lihat kok yang cowok sama cowok (berpasangan), nggak ada ya Kota Medan nggak ada LGBT, kita anti LGBT," ungkap Bobby dalam sambutannya. Pernyataan itulah yan kini menuai pro dan kontra.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI