TelkomGroup Pastikan Infrastruktur dan Layanan Andal di Momen Natal 2022 dan Tahun Baru 2023

Jum'at, 30 Desember 2022 | 18:32 WIB
TelkomGroup Pastikan Infrastruktur dan Layanan Andal di Momen Natal 2022 dan Tahun Baru 2023
PGS Direktur Utama Telkom Heri Supriadi (tengah) bersama Direktur Network & IT Solution Herlan Wijanarko (kedua dari kanan) dan Direktur Human Capital Management Afriwandi (kedua dari kiri) pada agenda kunjungan Posko Siaga NARU di TIOC. (Dok: Telkom)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pada program Siaga NARU tahun ini, TelkomGroup menyiapkan 90 Posko Utama yang terdiri dari posko nasional, regional, anak perusahaan, dan posko divisi serta posko reguler, yang didukung oleh lebih dari 19.000 personil posko.

Dengan membawa semangat Sinergi Membangun Negeri, TelkomGroup Siaga Natal 2022 dan Tahun Baru 2023 menyediakan empat program utama yaitu Excellent CX melalui penyiapan infrastruktur serta pengamanan SLA dan special project untuk customer dengan menghadirkan berbagai layanan unggulan.

Selain itu, dihadirkan pula program Digital Experience serta program tanggung jawab sosial melalui Charity for Indonesia yang terdiri dari bantuan operasional untuk rumah ibadah, santunan anak yatim serta dukungan perpustakaan digital.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI