Profil Laksamana Muhammad Ali, Kepala Angkatan Laut Baru Pengganti Yudo Margono

Aulia Hafisa Suara.Com
Rabu, 28 Desember 2022 | 17:38 WIB
Profil Laksamana Muhammad Ali, Kepala Angkatan Laut Baru Pengganti Yudo Margono
Potret KSAL Laksamana Muhammad Ali dilantik Presiden Joko Widodo di Istana Negara, Jakarta Pusat, Rabu (28/12/2022). (Tangkapan Layar BPMI Setpres)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Laksamana Muhammad Ali memiliki segudang prestasi dan 9 tanda jasa antara lain: Bintang Yudha Dharma Nararya, Bintang Jalasena Nararya, Satyalencana Kesetiaan XVI DAN XXIV tahun, Satyalencana Kesetiaan Dwidya Sistha dan Dwidya Sistha 1, Satyalencana Kebaktian Sosial, Satyalencana Wira Dharma, dan Satyalencana Dharma. 

Nah itulah profil singkat KSAL Laksamana Muhammad Ali yang baru saja dilantik oleh Presiden Joko Widodo di Istana Negara pada Rabu (28/12/2022). Semoga informasi di atas dapat bermanfaat untuk Anda!

Kontributor : Muhammad Zuhdi Hidayat

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI