Libur Nataru: 287 Ribu Tiket Kereta Api Sudah Ludes Terjual, Jangan Sampai Kehabisan!

Jum'at, 23 Desember 2022 | 12:36 WIB
Libur Nataru: 287 Ribu Tiket Kereta Api Sudah Ludes Terjual, Jangan Sampai Kehabisan!
Libur Nataru: 287 Ribu Tiket Kereta Api Sudah Ludes Terjual, Jangan Sampai Kehabisan! (Suara.com/Arga)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pantauan Suara.com di Stasiun Pasar Senen, volume penumpang sudah terlihat padat sejak pagi hari tadi. Rata-rata, banyak penumpang yang menunggu keberangkatan KA di lobi Stasiun Pasar Senen.

Sebelumnya, PT KAI Daop 1 Jakarta memberlakukan kebijakan baru di masa libur Natal 2022 dan Tahun Baru 2023. Salah satunya, ada 7 KA yang  berhenti di Stasiun Jatinegara dam Stasiun Karawang.

Kebijakan tersebut berlaku mulai tanggal 22 sampai 31 Desember 2022 mendatang. Total ada 3 KA berhenti melayani naik turun penumpang di Stasiun Jatinegara dan 4 KA lainnya di Stasiun Karawang untuk melayani naik turun penumpang. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI